Kamis, 30 Januari 2014

ENAM KEISTIMEWAAN NABI MUHAMMAD

Sebagaimana yang kita pahami bahwa Nabi muhammad adalah salah seorang Nabi dan Rasul dari sekian ratus Rasul dan ribu para Nabi yang diutus Allah Jalla wa 'Alaa untuk umat-umat mereka.

Disamping itu nabi Muhammad merupakan penutup para Nabi dan tidak Nabi setelah beliau shallallahu 'alaihi wasallam.Namun itu semua tidak mengurangi keistimewaan beliau dibandingkan dengan para Nabi dan Rasul yang lain.

Inilah 6 keistimewaan beliau yang tidak didapati oleh para pendahulunya dari kalangan para Rasul Allah.

1. Memiliki jawaami'ul kalim (bicara sedikit tetapi memiliki makna yang banyak).
2. Munculnya rasa takut di hati para musuh Allah satu bulan perjalanan.
3. Dihalalkan ghanimah (harta rampasan perang).
4. Dijadikan semua media untuk tempat sujud kecuali WC dan kuburan.
5. Diutus untuk seluruh makhluk.
6. Menjadi penutup para Nabi (khatamun Nabiyyiin)
.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar